Posts

Showing posts from October, 2019

PENYEBAB USUS BUNTU YANG HARUS ANDA KETAHUI

Image
Seperti yang diketahui bahwa penyakit usus buntu adalah peradangan yang terjadi pada usus buntu (apendiks). Usus buntu ini merupakan sebuah organ yang berbentuk kantong kecil dan tipis, dengan memiliki ukuran panjang 5-10 cm yang terhubung pada usus besar. Ketika seseorang menderita penyakit usus buntu, maka dia akan merasakan nyeri di perut kanan bagian bawah. Jika dibiarkan hal ini akan menjadi lebih serius dan bisa membahayakan jiwa karena usus buntu akan pecah sehingga menimbulkan rasa nyeri yang cukup hebat. Penyakit usus buntu ini bisa terjadi pada semua usia, namun yang sering mengalamai penyakit ini biasanya pada orang yang berusia 10-30 tahun. Penyebab usus buntu ini bisa timbul dikarenakan adanya sumbatan pada usus buntu, baik itu sebagian maupun total. Dan jika hambatan usus buntu yang total (menyeluruh) merupakan kondisi darurat dan berbahaya yang harus segera ditangani dengan melakukan tindakan operasi.  Makanan Yang Bisa Memicu Usus Buntu 1. Makanan Pedas P

PEMROGRAMAN 3 - INFORMATIKA - UNIVERSITAS INDRAPRASTA

Image
Hallo... untuk mahasiswaku atau siapapun yang ingin belajar Pemrograman 3 (JAVA Lanjutan) boleh banget download materi-materi dibawah ini. Materi-materi tersebut aku rangkum dari berbagai sumber, buku, modul, dan materi dari dosen-dosen pengampu Pemrograman 3 sebelumnya. Sebelumnya saya berterimakasih kepada ibu Fanisya dan bapak Imam Himawan serta bapak Syatantra untuk sharing ilmu dan pengalamannya. Pemrograman 3 adalah mata kuliah yang mengajarkan bahasa pemrograman JAVA yang merupakan lanjutan dari Pemrograman 2. Mata kuliah ini membantu mahasiswa untuk memahami struktur program JAVA dasar agar kela memudahkan ketika membuat program JAVA dengan GUI di semester yang akan datang. Berkut adalah mater-materi Pemrograman 3. Semangat belajar dan semoga bermanfaat. 1. Array 1 Dimensi dan 2 Dimensi 2. Exception Handling 3. String dan Substring 4. Java Input Output 5. Output Stream dan Input Stream 6. Pengenalan Database dan SQLITE